RanahTekno - Baru-baru ini, Xiaomi memberikan update MIUI 8 Global Stable untuk beberapa tipe ponsel Xiaomi. Xiaomi Redmi 3-pun juga kebagian update tersebut. Dalam MIUI 8, terdapat fitur-fitur yang lebih menarik jika dibandingkan dengan MIUI 7, ya hal tersebut tentu wajar, bukan? Namanya juga penerus dari generasi sebelumnya. Nah, salah fitur baru yang patut disoroti adalah dual apps, fitur tersebut memungkinkan penggunanya untuk mengklon suatu aplikasi ataupun game.
Namun, ada kalanya jika pengguna merasa ingin mengganti Stock ROM (dalam hal ini MIUI8) yang digunakan dengan Custom ROM karena berbagai alasan, seperti merasa bosan, kinerja baterai kurang bagus, ataupun tidak suka dengan UI Stock ROM. Nah, jika kalian ingin mengganti ROM Xiaomi Redmi 3 kalian. Silahkan lihat daftar kumpulan Custom ROM untuk Xiaomi Redmi 3 dibawah ini.
Jika seandainya kalian merasa kangen dengan tampilan Android pada umumnya, maka, CyanogenMOD adalah jawabannya. Selain masalah tampilan, CyanogenMOD-pun terbukti lebih ringan dibandingkan dengan MIUI8, jadi, jika kalian merupakan gamer, tidak ada salahnya untuk mencoba responsifnya Custom ROM yang satu ini.
Ataupun, jika kalian ingin mencicipi bagaimana rasanya menggunakan OS Android Marshmallow 6.0.
Namun sayangnya, terdapat satu bug yang sejauh ini diketahui, ya, walaupun bug ini hanya akan sangat berpengaruh pada orang yang sering menggunakan Infrared, untuk remote mungkin.
Developer : Anik_khan
Versi : Beta 2
OS ROM : Android Marshmallow 6.0
Kernel ROM : Linux 3.10
Bug :
- Inframerah tidak bekeja.
- SELinux serba memperbolehkan
Thread XDA
Screenshot:
Download CM 13 Untuk Xiaomi Redmi 3 via MediaFire (405MB)
Download CyanogenMOD 12.1 Untuk Xiaomi Redmi 3 via MediaFire (368MB)
Namun, ada kalanya jika pengguna merasa ingin mengganti Stock ROM (dalam hal ini MIUI8) yang digunakan dengan Custom ROM karena berbagai alasan, seperti merasa bosan, kinerja baterai kurang bagus, ataupun tidak suka dengan UI Stock ROM. Nah, jika kalian ingin mengganti ROM Xiaomi Redmi 3 kalian. Silahkan lihat daftar kumpulan Custom ROM untuk Xiaomi Redmi 3 dibawah ini.
Kumpulan Custom ROM Xiaomi Redmi 3
Perlu diingat bahwa untuk meng-install Custom ROM, Xiaomi Redmi 3 kalian harus sudah UBL (Unlocked Bootloader) dan sudah ter-install TWRP.
1. CyanogenMOD 13.0 UNOFFICIAL ido
CyanogenMOD 13.0 ido |
Ataupun, jika kalian ingin mencicipi bagaimana rasanya menggunakan OS Android Marshmallow 6.0.
Namun sayangnya, terdapat satu bug yang sejauh ini diketahui, ya, walaupun bug ini hanya akan sangat berpengaruh pada orang yang sering menggunakan Infrared, untuk remote mungkin.
Developer : Anik_khan
Versi : Beta 2
OS ROM : Android Marshmallow 6.0
Kernel ROM : Linux 3.10
Bug :
- Inframerah tidak bekeja.
- SELinux serba memperbolehkan
Thread XDA
Screenshot:
CM 13.0 ido - Homescreen |
CM 13.0 ido - About Phone |
2. CyanogenMOD 12.1
Jawaban yang tepat untuk orang yang kangen dengan tampilan stock Android Lollipop, dan juga untuk orang-orang yang mengutamakan performa.
Developer : nehz
Status/Versi : Stable v1
OS ROM : Android Lollipop
Bug :
- Isu gyroscope
- Pemutar FLAC bawaan tidak bekerja (gunakan VLC/PowerAMP sebagai alternatif)
- Suara harus dimainkan tanpa headphone/headset saat pertama kali booting, kalau tidak suara
mungkin tidak akan bisa dimainkan menggunakan headphone/headset. Ini sedikit tidak konsisten
- SIM mungkin membutuhkan reboot saat pertama kali digunakan agar dapat digunakan
Screenshot :
CyanogenMOD 12.1 Homescreen |
CyanogenMOD 12.1 About Phone |
3. Resurrection Remix 5.5.9
Resurrection Remix |
Custom ROM ini bisa untuk Xiaomi Redmi 3 Pro juga. Akan tetapi, fingerprint tidak bisa berfungsi.
Developer : HagameHyuma & TbfDjamil
Status/Versi : Stable v1
OS ROM : Android Lollipop 5.1.1
Bug :
Screenshot :
Resurrection Remix Homescreen |
Resurrection Remix About Phone |
Penting : Setelah meng-flash ROM ini, harap meng-flash fix.zip
4. MIUI 8 Multirom 6.9.1 Xiaomi.eu
Ingin tetap menggunakan MIUI8 tetapi juga ingin fitur lain didalamnya? Maka, ROM ini merupakan pilihan yang tepat.
Developer : Xiaomi.eu Staff
Developer : Xiaomi.eu Staff
Status/Versi : 6.9.1
OS ROM : Android Lollipop 5.1.1
5. Swing ROM
Fitur dari MIUI8 Multirom masih kurang lengkap? Pakai ROM yang satu ini aja, deh! Salah satu fitur yang diunggulkan adalah fitur Double tap-to-wake, fitur yang lain juga tak kalah menarik, loh!
Developer : tieuphudoncui
Status/Versi : 6.9.3
OS ROM : Android Lollipop 5.1.1
Screenshot :
Swing ROM 6.9.3 Homescreen |
Swing ROM 6.9.3 Setting |
Gimana? Tertarik untuk mencoba meng-install salah satu Custom ROM diatas? coba saja! resiko tanggung sendiri, ya! Oiya, jangan lupa untuk menggunakan TWRP untuk meng-install Custom ROM di atas. Jika kalian menemui kesulitan, jangan sungkan untuk menanyakannya lewat kolom komentar.
Halo gan.! saya mau tanya nih.. itu cyanogenmod 13 sudah work fingerprint blom ya.? bug nya cm di infrared doank kn.? dan saya skarang make MIUI 8.0.2.0 global stable. itu bisa langsung install CM13 via TWRP ato saya harus downgrade / install rom developer dulu.?
BalasHapusThanks~
Sekarang di CM13 beta 5 sudah work gan, baik fingerprint ataupun infrared, kalau mau download CM 13 beta 5 langsung ke threadnya ya gan (link thread di atas). Sekalipun dari MIUI 8.0.2.0 Global stable asalkan sudah UBL dan terinstall TWRP aman-aman aja gan kalau langsung ke CM13.
HapusOiya, sangat saya sarankan kalau mau flash custom rom, backup dulu gan, sama jangan lupa buat wipe data+system+ cache untuk amannya.
iya gan.. masalahnya gw dah wipe data, system, cache, UBL, n install TWRP juga.. tapi pas instalasi ROM CM13 nya stuck di "Patchins system image unconditionally..." klo di video tutor sih pas loading barnya penuh kan nongol Error unknown command. ini gak nongol apa" pas loading bar nya full sampe 5 jam saya tungguin gak kelar juga.. jadi saya balik ke ROM normal dulu sampe sekarang.
Hapusklo gitu itu masalah di file CM13 nya ato emang HP nya gak support ya.?
Bentar gan, hp agan apa?
HapusRedmi 3 pro gan..
HapusKalau redmi 3 pro seharusnya bisa gan. Atau mungkin coba download ulang, siapa tahu fipe romnya corrupt
HapusOk deh ntar saya cb lgi..
HapusMau tanya nih.
BalasHapusBedanya RC 1 sama Beta 5 apa ya?
Beta = masa percobaan awal, biasanya ada beberapa masalah.
HapusRC (Release Candidate) = seharusnya sudah cukup stabil dan jarang terdapat masalah.
Tapi, kalau di beta 5 ini udah cukup stabil gan, bug nya juga jarang.
Intinya, RC itu masa percobaan setelah beta
kalau sinyal hilang bisa di sembuhin pake costumrom ga min
BalasHapusmohon d balas
Tergantung penyebab sinyal hilangnya. Kalau karena hardware, tetap gak bisa. Tapi kalau karena software/romnya, seharusnya ganti ke cusrom bisa mengatasi sinyal hilangnya.
Hapusgan gua udh intal custom rom miui8 cara nambahin bahasa indonesia gmn ?
BalasHapusthxs
Install cusrom yang mana gan?
Hapusdownload aja aplikasi morelangs di playstore
HapusSebelumnya, maaf karena telah balas ya gan.
BalasHapusBisa kasih penjelasan lebih rinci gan? Maksudnya, CM 13 yang versi berapa yang agan flash? Beta 2 kah? Atau CM 13 Nightly?
gan, ini bisa dipakai untuk xiaomi redmi 3s Land apa tidak ya? Xiaomi 2016030
BalasHapusTidak bisa gan. 5 cusrom diatas hanya bisa dipakai redmi 3 biasa dan redmi 3 pro.
Hapusgan punya rom developer miui 7 ?
BalasHapusEnggak gan. Ngomong-ngomong, kenapa masih cari MIUI 7 Dev gan? Kenapa gak coba MIUI 8 Dev saja? Atau coba salah satu cusrom diatas :D
Hapussaya coba install swing rom aborted terus om,, itu apa masalah nya ya??
BalasHapusponsel agan Xiaomi Redmi 3 yang apa? biasa kah?
HapusGan ane kok udh instal costum rom tpi pas main game lansung ada bacaan sayangnya game telah terhenti solusi gan
BalasHapusGame tertentu saja atau semua game gan? Custom rom apa yang agan install?
HapusKomentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapusGta sa om costum rom resurrection remix 5.5.9 solusi om
BalasHapusRedmi 3 pro um
BalasHapusGmna???
BalasHapusKalau game lain lancar-lancar saja mungkin yang masalah gtanya gan, atau mungkin juga romnya. Solusi yang bisa saya saranin hanyalah:
Hapus1. Re-install gamenya, atau re-download lalu re-install.
2. Ganti custom rom
Gan, dari kelima custom ROM di atas yang 4G LTE nya available/ ga ilang yang mana? Thank you sebelumnya.....
BalasHapusSetahu saya semua ROM tidak ada masalah tentang 4G-nya gan. Namun, untuk jaga-jaga jika ingin install cusrom CM 13, lebih baik downloadnya lewat threadnya ya gan (link thread di atas). Karena link download yang saya sediakan diatas belum saya perbaharui ke CM stable karena beberapa alasan.
HapusGan mau tanya redmi 3pro nya, kalo dihidupkan selalu tampil mode anak dan minta pin, sedangkan pinnya tdk tau, gimana solusinya thanks sebelumnya
BalasHapusMIUI 8 Multirom 6.9.1 Xiaomi.eu
BalasHapusRom ini support ke resmi 3s ga?
Izin bertanya...!!!
BalasHapusKalo cara ganti costume rom itu sama gak dengan cara flashing...?
Maaf mas..., saya masih awam...
Tanya Gan, 2 custom room MUI 8 nya dah support bahasa Indo belom gan..?
BalasHapusMau tanya suhu saya penggguna xiaomi redmi 3 .beli second,
BalasHapusTrus ane proses stel ulang pabrik pas udah selesai mau launch hp minta login akun mi. Tapi ane gk tau dan ane lost contak ke pemilik pertama.
Nah apakan dengan cm13 ini bisa mengatasi akun mi via update hp karena saya bisa masuk ke pembaharuan.
Tolong infonya karena via flash pc gagal trusss. Need 64bit
Bantu TS ya
BalasHapusU xiomi apapun kl beli second dan sbelumnya ada akun miui yg blm dikluarkan....
Tdk akan bisa pasang miui diatas 7.2.3.0
Tapi masih bisa pk custom rom slaen miui
Cm 12, 13 dll
Smoga bisa membantu
Misi gan,sorry agak melenceng,,,redmi note 3 ane kan lupa micloud nya,misalkan ane instal cost ROM yg di atas,apa bisa aktif lagi seperti semula ??? Dan ada tutor nya ga ??? Mohon pencerahannya...
BalasHapusYang swing rom bisa di install di R3pro gan gan?
BalasHapusYang swing rom bisa di install di R3pro gan gan?
BalasHapusAbis flash swing rom, 4g ane ilang, coba flash fix 4g berhasil, tapi muncul "Storage space running out". Ada solusi? Redmi 3 Miui 7 dev china.
BalasHapusdownload gapps lg gk gan
BalasHapusgan kalo rom yang pas buat gaming di redmi 3 pro apa ya gan?
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapusrom yang minim bug yang mana min.
BalasHapus